
Jurusan Teknik Fisika Universitas Gajah Mada (UGM), Yogyakarta, kini mulai merintis penelitian tentang desain reaktor nuklir termutahir. Penelitian ini akan terdiri atas reaktor pembangkit daya dan reaktor isotop yang bisa digunakan untuk bidang kesehatan dan...